Maaf :'(

tak bisa ku buka mata untuk sekali saja
tak ingin melihat smuanya setelah terbangun
sekali melihatnya ingin aku berlari
sampai ujung alam semesta

pada hari itu
aku berhenti
berhenti berlari

karena seorang
dia mengajak ku untuk bersamanya
tak sanggup menolak
tapi malah ku tusuk dia
tapi dia tetap setia hingga akhirnya
aku pergi dan tak tahu kapan kembali

0 comments:

Post a Comment